Tips Menjaga Pola Hidup Sehat untuk Menghadapi Era New Normal

Sumber foto: farmasi.ugm.ac.id
  1. Selalu menjaga kebersihan diri

Agar kita tidak mudah terserang virus  selama masa new normal, maka dianjurkan untuk tetap menjaga kebersihan terutama pada saat beraktivitas di luar rumah, seperti mencuci tangan. Rutin mencuci tangan hingga bersih adalah salah satu protokol kesehatan yang cukup efektif untuk mencegah penularan COVID-19 di masa new normal ini.

  1. Mengonsumsi makanan sehat

Pola makan yang sehat akan menjamin sistem kekebalan tubuh tetap kuat sehingga membantu menahan serangan virus. Setiap makanan yang kita konsumsi akan memberikan pasokan nutrisi bagi tubuh kita terutama protein dan vitamin yang mampu melindungi tubuh dari penyakit. Mengonsumsi makanan yang sehat disertai dengan mematuhi protokol kesehatan merupakan salah satu upaya agar kita tetap sehat dan terhindar dari COVID-19.

  1. Mengonsumsi vitamin

Mengonsumsi vitamin menjadi salah satu cara untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Kebutuhan akan vitamin ini terasa semakin meningkat di tengah kondisi pandemi COVID-19 seperti sekarang. Harapannya dengan mengonsumsi vitamin, tubuh akan lebih kuat untuk menghadapi potensi tertular dari berbagai penyakit.

  1. Rutin berolahraga

Olahraga merupakan sebuah kebutuhan utama pada masa pandemi COVID-19 saat ini. Mengapa? Karena, salah satu cara untuk terhindar dari infeksi virus COVID-19 adalah dengan meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita. Hal itu bisa kita dapatkan ketika kita menjalankan pola hidup sehat, salah satunya dengan rutin berolahraga. Selain untuk kesehatan dan kebugaran,  olahraga juga dapat menjadi refreshing dan terapi agar tubuh tidak kaku setelah lama beraktivitas.

Sumber: berkeluarga.id

  1. Meluangkan waktu untuk me time

Di tengah segala rutinitas dan kesibukan, me time kerap kali menjadi suatu kebutuhan bagi sebagian orang. Me time adalah meluangkan waktu sejenak untuk diri sendiri. Tidak harus pergi ke luar, kita bisa me time di rumah dengan melakukan hal-hal yang membuat diri kita senang.

  1. Tetap patuhi protokol kesehatan

Menghadapi tatanan baru atau new normal ini, kita harus tetap mematuhi protokol kesehatan. Kesadaran akan pentingnya menjalankan protokol kesehatan penanganan COVID-19 perlu terus didorong, agar kita semua terhindar dari penyakit apapun. (SNI/NAN)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

free da pa checker
newsspencer.com
onwin - onwin giriş
deneme bonusu veren siteler
deneme bonusu veren siteler
casibom
grandpashabet 2198
misbahis
maltcasino
casibom güncel giriş
casibom mobil